Biasanya pemeriksaan down syndrome ini di trimester pertama. Di 11 Minggu, 12 minggu atau 13 minggu. Bila sudah melewati itu, bisa coba periksa lagi di usia 4-6 bulan supaya kita bisa pantau perkembangan janin lebih detail.
Awas! Darah Haid Menggumpal Bisa Jadi Tanda Penyakit Serius!
Darah haid menggumpal membuat khawatir, dalam beberapa kasus ini adalah hal yang normal namun beberapa gejala ini menimbulkan penyakit serius. Gumpalan darah yang terjadi saat haid terbentuk dari campuran sel darah, jaringan dari lapisan dinding rahim dan protein yang...
0 Comments