by Penulis | Okt 14, 2022 | Artikel, Saat Hamil
Momen USG adalah momen yang sangat berharga dan penting untuk memantau perkembangan dan kesehatan janin. Mungkin terkadang Mom masih bingung atau belum paham penjelasan yang diberikan oleh dokter. Tapi, jangan sungkan untuk bertanya lebih detail ya, Mom! Agar Mom...
by Penulis | Okt 12, 2022 | Artikel, Perkembangan Anak
Dalam kehidupan rumah tangga, kadangkala perdebatan menjadi sesuatu yang lumrah. Namun, bagaimana jika perdebatan yang terjadi memicu kekerasan verbal maupun non verbal bahkan KDRT. Hal ini menjadi salah satu yang perlu dicermati. Dampak dari adanya KDRT tidak hanya...
by Penulis | Okt 11, 2022 | Artikel, Saat Hamil
Janin masuk ke dalam panggul terjadi pada minggu ke 34 dan minggu ke 36 di masa kehamilan, hal ini menandakan bahwa Mommil siap untuk melakukan persalinan. Tetapi, sebagian janin baru masuk ke dalam panggul beberapa jam sebelum melahirkan. Jika kondisi ini didiamkan...
by Penulis | Sep 23, 2022 | Artikel, Perkembangan Anak
1. Status Gizi Gizi yang tepat menjadi salah satu faktor penting untuk mencapai kesehatan yang optimal. Rendahnya status gizi berdampak pada kualitas seseorang, bahkan gizi yang baik tidak hanya berpengaruh terhadap kecerdasan, tetapi juga berpengaruh terhadap daya...
by Penulis | Sep 7, 2022 | Aktivitas Kami
Kehamilan Sehat – Pelayanan yang prima tentu menjadi misi penting bagi Kehamilan Sehat sebagai klinik bersalin lengkap dengan kualitas standar rumah sakit. Selain dokter dan perawat yang handal, peran manajer yang profesional dan hebat dalam menangani tim dengan baik...
by Penulis | Sep 5, 2022 | Artikel, Saat Hamil
Saat hamil, tubuh Mom akan mengalami banyak perubahan dan umumnya menjadi rentan terhadap penyakit. Tidak terkecuali penyakit hepatitis B pada ibu hamil. Nah, penting bagi Mommil untuk mengetahui lebih jauh mengenai hepatitis pada ibu hamil mulai dari penyebab,...
by Penulis | Agu 30, 2022 | Aktivitas Kami
Kehamilan Sehat – Setiap Mommil tentu ingin memiliki pengalaman bersalin yang terbaik untuk calon buah hati. Persiapan menjelang HPL penting untuk dilakukan sejak dini, supaya proses persalinan menjadi tenang dan nyaman. Salah satunya dengan melakukan senam hamil...
by Penulis | Agu 22, 2022 | Artikel, Saat Hamil
Melahirkan adalah momen paling membahagiakan yang ditunggu bagi para orang tua untuk bertemu dengan buah hatinya. Momen ini kerap membuat Mommil merasa cemas. Lebih tenang saat persalinan dengan teknik Hypnobirthing adalah impian semua Mommil. Untuk mengatasi rasa...
by Penulis | Agu 15, 2022 | Artikel, Saat Hamil
Memiliki bayi di usia 40 tahun sudah menjadi hal yang umum bagi sebagian Mom. Dikutip dari Center for Disease Control and Prevention tingkat kelahiran pertama untuk wanita dengan rentang usia 35-39 tahun meningkat dari tahun 1970 hingga 2006, setelahnya menurun dari...
by Penulis | Agu 8, 2022 | Artikel, Saat Hamil
Hb atau hemoglobin adalah protein dalam sel darah merah yang bertugas untuk membawa oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh. Pada ibu hamil, selain menyuplai oksigen dalam tubuh Mom, hemoglobin juga berperan menyalurkan oksigen ke janin, apabila hb rendah maka...